Inspirasi Menu MPASI Bayi 6 Bulan yang Mudah DibuatInspirasi Menu MPASI Bayi 6 Bulan yang Mudah DibuatInspirasi Menu MPASI Bayi 6 Bulan yang Mudah DibuatInspirasi Menu MPASI Bayi 6 Bulan yang Mudah Dibuat
  • HOME
  • KESEHATAN
  • HUNIAN
  • ENTERTAINMENT
  • KEUANGAN
  • PSIKOLOGI
✕

Inspirasi Menu MPASI Bayi 6 Bulan yang Mudah Dibuat

January 9, 2020
inspirasi menu MPASI bagi bayi 6 bulan

Sumber : Freepik.com

Saat bayi menginjak 6 bulan dan mulai diperkenalkan dengan menu MPASI (Makanan Pendamping ASI), sebagian besar Mama memilik memberikan produk MPASI yang dijual di pasaran. Namun, alangkah baiknya jika Mama memberikan MPASI buatan sendiri agar gizi dan kebersihannya seimbang.

Membuat sendiri menu MPASI untuk bayi 6 bulan, selain lebih bergizi juga lebih murah. Berkeluarga akan memberikan inspirasi menu MPASI untuk bayi berusia 6 bulan dengan bahan yang mudah ditemui dan harga terjangkau di pasaran.

Pure Kentang

Mama hanya membutuhkan bahan berupa sebuah kentang kecil, lalu dikupas dan dibersihkan. Potong ukuran kecil dan kukus selama 15 menit. Haluskan hingga benar-benar lembek tanpa ada gumpalan sama sekali, jika perlu disaring untuk hasil yang maksimal, ya. Sebelum diberikan pada si kecil, tambahkan susu formula atau ASI secukupnya lalu aduk rata.

Pure Labu Siam

Mama Papa juga bisa manfaatkan si labu siam buat MPASI si kecil. Ambil labu siam muda secukupnya, kupas dan cuci bersih dengan air mengalir. Kukus usai dibersihkan selama 15 menit. Haluskan dan bila perlu tambahkan evoo (olive oil).

Pure Kabocha

Labu kuning asal Jepang ini juga menjadi pilihan pas buat menu MPASI buat hati di usia 6 bulan. Cukup ambil 50 gram labu kuning, kupas dan bersikan. Kemudian potong kecil-kecil dan kukus kira-kira 10 menit. Setelah empuk haluskan hingga benar-benar lembek. Agar lebih enak tambahkan susu formula atau ASI, ya.

Nasi Tim Campur

Mama hanya perlu membuat bubur encer dari beras putih. Tambahkan sayur sawi rebus, sedikit garam dan 2 sendok makan suwiran ayam yang diblender hingga halus. Masak sampai matang mendidih.

Nasi Tim Campur Brokoli

Menu MPASI ini merupakan andalan bagi banyak Mama yang memiliki bayi berusia 6 bulan. Campuran antara bubur nasi yang encer dengan brokoli, jagung dan 2 sedok suwiran ayam yang diblender halus ini memang sangat mudah untuk dibuat di rumah.

Baca juga : Tips Mencegah Babi Blues Bagi Mama yang Baru Melahirkan

Share
0
Laras
Laras

Related posts

BAB bayi berwarna hijau

Penyebab BAB Bayi Berwarna Hijau | Foto: Freepik

January 24, 2024

BAB Bayi Berwarna Hijau, Ternyata Ini Penyebabnya


Read more
Kesehatan mental anak

Cara Menjaga Kesehatan Mental Anak | Foto: Freepik

January 23, 2024

Cara Menjaga Kesehatan Mental Anak, Ortu Wajib Tahu!


Read more
Berat Badan Turun Drastis

Penyebab Berat Badan Turun Drastis | Foto: Envato

January 22, 2024

Berat Badan Turun Drastis padahal Tidak Diet? Ini Penyebabnya


Read more

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Terbaru

  • Tanaman yang Hidup di Air0
    6 Tanaman Hias yang Hidup di Air dan Cocok untuk Kolam Ikan
    October 21, 2024
  • Investasi Reksadana Saham0
    Keuntungan Investasi Reksadana Saham untuk Jangka Panjang
    January 24, 2024
  • BAB bayi berwarna hijau0
    BAB Bayi Berwarna Hijau, Ternyata Ini Penyebabnya
    January 24, 2024
  • Shio beruntung 20240
    6 Shio Paling Beruntung di Tahun Naga Kayu 2024
    January 24, 2024
  • Cara mencuci emas0
    Cara Mencuci Emas Perhiasan biar Kinclong Kembali
    January 24, 2024
  • Kesehatan mental anak0
    Cara Menjaga Kesehatan Mental Anak, Ortu Wajib Tahu!
    January 23, 2024
  • Angka keberuntungan 20240
    Daftar Angka Keberuntungan Shio di Tahun Naga Kayu 2024
    January 23, 2024
  • Axolotl hewan peliharaan unik0
    Hewan Peliharaan Unik dan Lucu, Mudah Dirawat!
    January 23, 2024
  • Berat Badan Turun Drastis0
    Berat Badan Turun Drastis padahal Tidak Diet? Ini Penyebabnya
    January 22, 2024
  • Anak suka menolong0
    Cara Mengajarkan Anak Suka Menolong Sesama Sejak Dini
    January 19, 2024

Sekilas

Berkeluarga merupakan media informasi keluarga Indonesia. Kami meyuguhkan semua sisi kehidupan dalam keluarga.

Hubungi Kami

Gedung Kompas Gramedia
Palmerah Barat Lt.6
Jakarta

Follow Us

© 2020 Grid Story Factory | Kompas Gramedia
    Grid